Rex Manadagi
Bitung,Spiritsulut.com
Assesmen Bakat Minat (ABM) di SMKS Pelita Bahari berjalan aman terkendali
Hal ini disampaikan Kepala SMKS Bahari Rex Manado,SPd, Rabu (6/11/2024).
Menurutnya pelaksanaan assemen
untuk mengetahui perilaku atau mengetahui bakat minat para siswa,
” Tesnya berkaitan dengan minat dan bakat nya, minatnya. ketika mereka lulus nanti apa mau ke TNI atau mau tambah kuliah walaupun sebenarnya kita melihat dengan kondisi para siswa,”ungkapnya
Mandagi mengatakan tujuan mengetahui bakan minat siswa.
“Assesmen diikuti 35 siswa, tidak ada kendala dan berjalan aman terkendali ,”tandasnya